Awal kami bertemu saat kami bekerja di tempat yang sama. Ali mengungkapkan perasaannya dan meminta ijin untuk bertemu dengan kedua orangtua Adinda
Acara Lamaran
Setelah disetujui oleh kedua orangtua Kami, kami pun menetapkan lamaran pada tanggal 9 Juni 2022
Acara Pernikahan
Akhirnya kami memantapkan hati dan berniat menyempurnakan agama kami melalui sebuah ikatan suci, yang akan dilaksanakan pada tanggal 17 September 2022.
“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang.”
QS. Ar Ruum : 21
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu.
Atas kehadiran dan doa restunya kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu'alaikum Wr. Wb
Adinda & Jaami
undangandigital.com
Kepada Yth.
Bpk/Ibu/Saudara/i
Mohon maaf apabila ada kesalahan penulisan nama/gelar